Jawaban Hrum Quote of The Day 27 November: Do Not Swell in The Past, Do Not Dream of The Future
2024-11-27Bittime - HRUM Quote of The Day 27 November 2024 sudah ada bocorannya! Setiap harinya, pemain diberi kesempatan untuk menjawab kutipan harian dan memenangkan token $HRUM.
Kali ini, kutipan harian berasal dari tokoh terkenal dunia yang berbunyi, “Do Not Swell in The Past, Do Not Dream of The Future.” Nah, jawabannya akan memberikan 150 token HRUM bagi mereka yang berhasil menjawab dengan benar.
Tentang HRUM Quote of The Day
HRUM Quote of The Day adalah bagian dari game mini yang terintegrasi dengan platform Telegram, di mana pemain dapat memperoleh token $HRUM. Game ini menarik minat pengguna kripto yang mencari pengalaman interaktif dengan hadiah nyata.
Dalam game ini, pengguna harus menjawab kutipan terkenal yang disediakan setiap hari. Tidak hanya mendapatkan token, pemain juga dapat berkompetisi di leaderboard global, menjadikan game ini menarik bagi komunitas yang aktif di dunia cryptocurrency.
Baca juga: Jawaban City Holder Daily Combo 27 November, Klaim Hadiahmu!
Untuk bergabung, pengguna cukup mengikuti bot di Telegram dan menyelesaikan tantangan harian yang diberikan. HRUM menawarkan berbagai kutipan inspiratif dari tokoh-tokoh besar dunia.
Jawaban HRUM Quote of The Day 27 November
HRUM Daily Quote Terbaru 27 November hari ini memiliki kutipan "Do not dwell in the past, do not dream of the future, concentrate the mind on the present moment." Quote tersebut jika diartikan dalam bahasa Indonesia menjadi “Jangan berkutat di masa lalu, jangan memimpikan masa depan, konsentrasikan pikiran pada saat ini.”
Quote tersebut keluar dari Sang Buddha. Guru sekaligus pendiri agama Buddha.
Masukkan nama Buddha di kolom jawaban, ya. Jika sudah, kamu akan mendapatkan tambahan 150 $HRUM.
Baca juga: Jawaban Bird Ton Daily Combo 27 November 2024, Klaim Hadiahmu!
Siapa Itu Buddha?
Dilansir dari Britannica, Buddha (lahir sekitar abad ke-6 hingga ke-4 SM, Lumbini, dekat Kapilavastu, republik Shakya, kerajaan Kosala (sekarang di Nepal) -meninggal, Kusinara, republik Malla, kerajaan Magadha (sekarang Kasia, India) adalah pendiri agama Buddha, salah satu agama dan sistem filosofi utama di Asia Selatan dan Timur serta dunia.
Buddha adalah salah satu dari banyak julukan untuk seorang guru yang hidup di India utara antara abad ke-6 dan abad ke-4 sebelum Masehi.
Para pengikutnya, yang dikenal sebagai penganut Buddha, menyebarkan agama yang sekarang dikenal sebagai agama Buddha.
Gelar buddha digunakan oleh sejumlah kelompok agama di India kuno dan memiliki berbagai arti. Tetapi, gelar ini paling kuat dikaitkan dengan tradisi Buddhisme dan berarti makhluk yang tercerahkan, seseorang yang telah terbangun dari tidur ketidaktahuan dan mencapai kebebasan dari penderitaan.
Menurut berbagai tradisi agama Buddha, ada Buddha di masa lalu dan akan ada Buddha di masa depan.
Beberapa bentuk ajaran Buddha berpendapat bahwa hanya ada satu Buddha untuk setiap zaman sejarah; yang lain berpendapat bahwa semua makhluk pada akhirnya akan menjadi Buddha karena mereka memiliki sifat Buddha (tathagatagarbha)
Kesimpulan
HRUM Quote of The Day menjadi salah satu aktivitas yang paling dinanti oleh pengguna HRUM di Telegram. Karena, tugas harian ini bukan hanya memberikan keuntungan, melainkan juga menambah pengetahuan mengenai tokoh-tokoh terkenal di dunia.
Itu dia adalah ulasan mengenai jawaban HRUM Quotes of The Day 27 November 2024. Masukkan jawaban yang telah disebutkan di atas untuk mendapatkan tambahan poinnya, ya. Jangan lupa juga untuk terus ikuti artikel-artikel terbaru dari Bittime, ya!
FAQ Tentang HRUM
Apa Itu HRUM?
HRUM adalah aplikasi mini kripto yang baru diluncurkan di Telegram. Di platform ini, pengguna diharapkan untuk membuat prediksi harian untuk mendapatkan fortune cookies, yang juga dikenal sebagai token $HRUM.
Kapan HRUM Listing?
Belum ada pengumuman resmi tentang tanggal pencatatan bursa; namun, mengikuti pengumuman yang dibuat di saluran Telegram resmi, ada indikasi bahwa pencatatan akan dilakukan pada tahun 2025.
Cara Beli Crypto di Bittime
Ingin trading jual beli Bitcoin dan investasi crypto dengan mudah? Bittime siap membantu! Sebagai exchange crypto Indonesia yang terdaftar resmi di Bappebti, Bittime memastikan setiap transaksi aman dan cepat.
Mulai dengan registrasi dan verifikasi identitas, lalu lakukan deposit minimal Rp10.000. Setelah itu, kamu bisa langsung beli aset digital favoritmu!
Cek kurs BTC to IDR, ETH to IDR, SOL to IDR dan aset kripto lainnya untuk mengetahui tren crypto market hari ini secara real-time di Bittime.
Selain itu, kunjungi Bittime Blog untuk mendapatkan berbagai update menarik dan informasi edukatif seputar dunia crypto. Temukan artikel terpercaya tentang Web3, teknologi blockchain, dan tips investasi aset digital yang dirancang untuk memperkaya pengetahuan kamu dalam dunia kripto.
Referensi:
Game-For-All, Game-For-All Twitter, diakses pada 27 November 2024
Britannica, Buddha founder of Buddhism, diakses pada 27 November 2024
Penulis: Y
Disclaimer: Pandangan yang diungkapkan secara eksklusif milik penulis dan tidak mencerminkan pandangan platform ini. Platform ini dan afiliasinya menolak segala tanggung jawab atas keakuratan atau kesesuaian informasi yang disediakan. Ini hanya untuk tujuan informasi dan bukan merupakan saran keuangan atau investasi.